Marc Marquez Merasa Heran Bisa Crash di GP Spanyol
4 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita MotoGP : Pembalap Ducati Lenovo yaitu Marc Marquez merasa heran bisa terjatuh pada pagelaran MotoGP Spanyol, Minggu (27/4) kemarin. Ia merasa tidak melakukan kesalahan tetapi tiba-tiba kehilangan kontrol terhadap motornya.